Klub Golf Bogor Raya, Jawa Barat
Prov. Jawa Timur
Properti
-
-
Bogor Raya Development telah berdiri sejak 12 Juli tahun 1990, dengan nama PT. CIPTA GLOBAL MANDIRI.
Dengan semakin berkembangnya bisnis di property dan Golf Course , maka sejak tahun 2007, perusahaan berubah nama menjadi PT. BOGOR RAYA DEVELOPMENT.
Bogor Raya Development adalah Perusahaan property bernuansa resort, yang dikenal dengan sebutan Danau Bogor Raya (Bogor Lake Side), dengan akses langsung tol Jagorawi.
Bidang usaha property keseluruhan terdiri 400 hektar. Proyek prestisius pembangunan diawali dengan Perumahan Danau Bogor Raya, sebuah kawasan pemukiman ekslusif bernuansa hijau dengan pemandangan Gunung Salak dengan luas area pemukiman seluas 80 hektar.
PT. Bogor Raya Development terdiri dari : Resort & Convention Hotel
( Novotel Coralia Bogor), Golf Course & Club House ( Klub Golf Bogor Raya), Golf Estate & Town House, Sport & Recreation Centre ( Klub Bogor Raya) lengkap dengan Ruang Pertemuan untuk acara pernikahan, Birthday Party, Meeting atau event-event penting lainnya. Selain itu terdapat fasilitas Sekolah Bogor Raya (Nasional Plus) dan Mini Market.
Diseberang Danau Bogor Raya dibangun sebuah kawasan rekreasi Padang Golf yang diberi nama Klub Golf Bogor Raya dan Perumahan Golf Estate Bogor Raya, yang pada mulanya di awal tahun 1997 terdiri dari 9 holes dan bulan Mei 1997 menjadi 18 holes.
Padang Golf dibangun di atas tanah seluas 120 hektar dengan bukit-bukit & rintangan dalam bentuk bunker (pasir putih), water hazard (kolam air) dirancang dengan ide-ide dari para desainer dan konsultan tekhnik internasional diantaranya untuk Golf Course Architect adalah Graham Mars Golf Design, Australia (Award-Winning International Golf Course Architect), Golf Course Construction : Pasifik Golf, Singapore, Clubhouse Architect : Bunnag Architect, Thailand. Landscape Architect : Bensley Design Group. Thailand. Klub Golf Bogor Raya terbentang di area pemandangan yang sangat eksotik & alami, mempunyai 71 par (standar pukulan) untuk setiap tee box (tempat permulaan pemain memukul bola golf). KGBR mempunyai fasilitas diantaranya : Keamanan 24 jam, parkir umum/ VIP Paviliun, Drive Pool, Kantin umum, Lobi (Valet) yang beralaskan batu alam berukuran luas, kolam ikan, tanaman air & air mancur, Car Call, Buggy (mobil golf), Buggystorage (tempat parkir buggy), Receptionist, tempat registrasi bermain golf & area pembelanjaan alat2 golf baik lokal/ impor berkualitas tinggi (Proshop), Locker Room yang terbentang luas memiliki 332 lemari ganti (locker), 22 kamar mandi (shower room), yang merupakan salah satu Locker terbesar di Asia dilengkapi dengan lounge indoor, home theather, sauna room, message room dan VIP Room, Restaurant dan cafe berkapasitas 180 orang, tempat berlatih bermain golf (Driving Range).
Bagi orang-orang yang ingin bermain golf dan beristirahat bersama keluarga, PT. Bogor Raya Development juga membangun sebuah Hotel Mewah Bintang 5, yakni NOVOTEL CORALIA BOGOR ( Managed by ACCOR Asia Pacific), memiliki 31 standard rooms, 99 superior rooms, 27 deluxe rooms, 14 executive rooms, 2 deluxe suites, 2 family suites, yang dapat menampung keinginan banyak orang untuk beristirahat di kota Bogor yang sejuk, juga Convention Room dengan kapasitas lebih dari 1000 orang.
Bagi mereka yang ingin berinvestasi di kota Bogor, Danau Bogor Raya juga menyediakan Kawasan Perumahan disekitar Lapangan Golf yang mana kawasan perumahan tersebut dikelilingi oleh padang rumput yang hijau dan aneka tetumbuhan.
PT. Bogor Raya Development kini telah memperluas kawasan perumahan ekslusif diantaranya : Griya Bogor Raya, Griya Soka Bogor Raya, Pajajaran Regency dan Kemang Regency dan yang baru di buka The Orchid Mansion.
KLUB GOLF BOGOR RAYA
Elegant, sophisticated and at the same time rustic place to exist in close relation with nature, offering complete facilities with modern comfort, yet unmistakably Indonesia in feeling and form.
Signature Holes
Klub Golf Bogor Raya was designed by Graham V. Marsh, a well known Golf Course Architect from Australia. It is constructed by Pacific Golf (USA) and the landscape is by Bensley design group from USA. The 18 holes, 71 par course total land area more than 64 hectares. The first 9 hole started to be used in the beginning of 1997 and full 18 in May 1997.
Building of Club House was built on 2.2 hectares land and was designed by Bunnag Architect of Thailand. The construction was completed at the beginning of 1997. The area of club house id 6.975m2 includes :
a) Main club house 5.978 m2 (included VIP I – V)
b) Main building 352 m2
c) Halfway houses (2 units) 80 m2
d) Rain shelter (5 units) 45 m2
e) Pump station 103 m2
f) Drivers pool 589 m 2
Facilities
INFORMATION SHEET
TEE LENGTH (M) SLOPE RATING COURSE RATING
BLACK 6.420 137 73.9
BLUE 5.970 133 72.3
WHITE 5.560 128 70.3
RED 4.913 129 71.8
Designer : Graham V. Marsh
Golf course construction : Pacific Golf, Singapore
Club house architect : Bunnag Architect,Thailand
Landscape architect : Bensley Design Group, Thailand
Club type : Private ( Divided into various Membership categories)
Course type : Emphasizing shot value, challenging but fairly rewarding
Course specialties : Refreshing natural setting with
Hole – Par – Meter : 18 – 71– 6420 meter
Rank : Best Golf Course in Indonesia 2008 – Asia Globe Magazine Indonesia
Best Service on Golf 2006 – Tourism Award
4th Rank Best Course 2003 – Golf Digest Indonesia
Facilities : Old Javanese Style with Luxury lockers room, sauna, massage, lazy chairs
restaurant, pro shop/golf shop, meeting function, 5 Exclusive VIP Pavilions, golf charts (mandatory), grass driving range, 18 holes putting green areas and golf clinic with Indonesia Pro
DESCRIPTION AVAILABILITY RATE (IDR) + 10 % INFORMATION
Buggy Mandatory 110.000 / seat -
Children on course Above 15 years with max 24 handicap - With certified handicap from respective Club or driving test with our Pro
-
-
Properti
Maaf, tidak ada lowongan yang tersedia saat ini.